Pendidikan

Kepala Dinas Pendidikan Mimika foto bersama dengan 72 siswa-siswi dan para guru SMAN 2 Mimika. (Foto: Mujiono)

SMAN 2 Mimika Gelar Pelepasan dan Perpisahan Siswa-siswi Kelas XII Tahun Ajaran 2022/2023

TIMIKA | Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 2 Mimika menggelar pelepasan dan perpisahan siswa-siswi kelas XII angkatan ke 18 tahun ajaran...

Baca Selanjutnya »
Ketua STIE Jambatan Bulan, Tharsisius Pabendon saat memberikan sambutan. (Foto: Arifin Lolialang/Seputarpapua)

Gelar Yudisium, STIE JB Luluskan 110 Mahasiswa

TIMIKA | Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Jambatan Bulan (STIE JB) menggelar Yudisium program studi Ekonomi Pembangunan (S1) angkatan XVIII dan Manajemen...

Baca Selanjutnya »
Para Guru SMPN 2 Manokwari saat membuka Pameran Seni Kitorang 2023 dengan menggunting Pita. (Foto: Ist)

SMPN 2 Manokwari Gelar Pameran Seni Bertajuk Kitorang 2023

TIMIKA | Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 2 Manokwari, Kabupaten Manokwari, Provinsi Papua Barat menggelar pameran seni bertajuk 'Kitorang...

Baca Selanjutnya »
Plt Bupati Mimika Johannes Rettob bersama Kepala Dinas Pendidikan Wilem Naa dan pejabat lainnya membuka ujian sekolah di SMA N 4 Mimika. (Foto: Ist/Seputarpapua)

3.138 Pelajar SMA SMK di Mimika Mulai Ujian Sekolah

TIMIKA | Sebanyak 3.138 pelajar SMA dan SMK di Kabupaten Mimika, Provinsi Papua Tengah mulai mengikuti ujian sekolah, Selasa (11/4/2023). Dinas...

Baca Selanjutnya »
Para siswa di Biak Numfor yang mengikuti pelatihan menghitung gunakan metode GASING ala Prof. Surya. (Foto: Ist)

Target Biak Numfor di Akhir 2023 Ada 1.992 Anak Pintar Berhitung Metode GASING ala Prof. Surya

BIAK | Pelatihan tahap pertama berhitung dasar dengan metode Gampang, Asyik dan Menyenangkan (GASING) yang dilakukan Pemerintah Kabupaten Biak Numfor...

Baca Selanjutnya »
Suasana saat Komisi A DPRD Mimika mendengar aspirasi dari 97 guru PPPK SMA/SMK di Gedung Serbaguna DPRD Mimika, Selasa (4/4/2023). (Foto: Fachruddin Aji/Seputarpapua)

“Ping-pong” Gaji Guru PPPK SMA/SMK di Mimika, Ini Penjelasan Dinas Pendidikan

TIMIKA | Guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) di Mimika mempertanyakan nasib mereka usai...

Baca Selanjutnya »
Ilustrasi

Guru Honorer di Mimika Dialihkan Jadi Tenaga Kontrak, Pemkab Bayar Haknya

TIMIKA | Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Mimika, Papua Tengah, Willem Naa mengatakan, pihaknya sementara mengalihkan ratusan guru honorer...

Baca Selanjutnya »
Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Mimika, Willem Naa. (Foto: Kristin Rejang/Seputarpapua)

Soal Gaji Guru SMA-SMK yang Dialihkan ke Kabupaten, Kadisdik: Mohon Kesabarannya

TIMIKA | Sebanyak 290 pegawai yang berprofesi sebagai guru SMA-SMK di Kabupaten Mimika, Papua Tengah yang sebelumnya merupakan tanggung jawab...

Baca Selanjutnya »
Siswa SMA Sentra Pendidikan saat mengikuti apel, Rabu (16/1/2023) (Foto: Kristin Rejang/Seputarpapua)

Pengelolaan SMA/SMK di Mimika Dikembalikan ke Kabupaten, Kepsek: Kami Sangat Senang

TIMIKA | Mulai tahun 2023, pengelolaan SMA dan SMK di Mimika menjadi kewenangan Pemerintah Kabupaten Mimika setelah dilimpahkan kembali dari Provinsi...

Baca Selanjutnya »
Pj. Gubernur Provinsi Papua Tengah, Ribka Haluk saat bersalaman dengan Apolos Bagau, Kadis Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Papua Tengah yang baru dilantik. (Foto: Ist)

Pj Gubernur Lantik Apolos Bagau Jadi Kadis Pendidikan Provinsi Papua Tengah

TIMIKA | Penjabat (Pj) Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk melantik Apolos Begau sebagai Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Papua Tengah,...

Baca Selanjutnya »
Page 4 of 54
1 2 3 4 5 6 54
Sudah ditampilkan semua