Kabupaten Asmat

Kantor Bupati Asmat. (Foto: Elgo Wohel/Seputarpapua)

Elisa Kambu Pastikan Pembangunan Kantor Bupati Asmat Selesai Tepat Waktu

ASMAT | Bupati Kabupaten Asmat, Provinsi Papua Selatan, Elisa Kambu memastikan proses pengerjaan Kantor Bupati yang baru selesai tepat waktu...

Baca Selanjutnya »
Ibu-Ibu Pelatihan

Ibu-Ibu di Asmat Dilatih Olah Mangrove Jadi Sirup, keripik dan Teh

ASMAT | Asisten III Setda Kabupaten Asmat Riechard Mirino membuka pelatihan diversifikasi produk berbasis mangrove jenis sisimbi, Sabtu (23/9/2023)...

Baca Selanjutnya »
Tim SAR lakukan pencarian terhadap seorang penumpang perahu longboat yang dilaporkan hilang di muara Distrik Atsj, Kabupaten Asmat, Provinsi Papua Selatan. (Foto: Humas SAR)

Longboat Ditumpangi 7 Orang Terbalik Dihantam Ombak di Muara Atsj Asmat

TIMIKA | Perahu Longboat bermesin 15 PK terbalik setelah dihantam ombak di muara Distrik Atsj, Kabupaten Asmat, Papua Selatan, Rabu...

Baca Selanjutnya »
DWP Asmat bersama Asisten III Setda Asmat, Richard Mirino. (Foto: Elgo/Seputarpapua)

DWP Asmat Syukuran HUT ke 23, Asisten lll: Perempuan Tidak Boleh Kalah

ASMAT | Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Asmat, Papua Selatab menggelar syukuran HUT ke-23 di SD Persiapan Negeri Mbait II, Jumat...

Baca Selanjutnya »
Praka Pardomoan Pasaribu memperlihatkan isi dompetnya kepada wartawan usai menerima hadiah dari Pangdam XVII/Cenderawasih, Mayjen TNI Muhammad Saleh Mustafa. (Foto: Yonri/Seputarpapua)

Tahu Isi Dompet Prajurit Rp20 Ribu, Pangdam Cenderawasih Langsung Bereaksi

AGATS | Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) XVII/Cenderawasih, Mayor Jenderal TNI Muhammad Saleh Mustafa memberikan arahan kepada sejumlah...

Baca Selanjutnya »
Bupati Asmat, Elisa Kambu ditemui di sela Festival Asmat Pokman 2022. (Foto: Irsul/Seputarpapua)

35 Tahun Festival Asmat Pokman di Mata Pemerintah Kabupaten

AGATS | Festival Asmat Pokman 2022 yang digelar di Kota Agats pada 6 hingga 12 Oktober kini berusia 35 tahun penyelenggaraan. Festival ini...

Baca Selanjutnya »
Para pria Asmat beradu kecepatan dan ketangkasan mendayung serta bermanuver di Muara Kota Agats, Sabtu (8/10/2022). Parade ini merupakan rangkaian dari Festival Asmat Pokman 2022. (Foto: Dul/Seputarpapua)

Manuver 150 Perahu Simbol Menolak Lupa Tradisi di Festival Asmat Pokman 2022

AGATS | Festival Asmat Pokman hadirkan parade manuver perahu dalam perhelatan ke 35 festival tersebut di Kota Agats, Asmat, Sabtu...

Baca Selanjutnya »
Peserta Karnaval dari Biak Numfor. (Foto: Aditra)

Karnaval Budaya Indonesia Warnai Festival Asmat Pokman 2022

AGATS | Karnaval Budaya Indonesia menjadi salah satu rangkaian acara Festival Asmat Pokman 2022, di Kota Agats, Papua Selatan, Sabtu...

Baca Selanjutnya »
Ratusan genarasi muda Kabupaten Asmat siap mengikuti ujian seleksi di dua universita ternama di Indonesia. (Foto: Faqi/Seputarpapua)

Ratusan Anak Asmat Ikut Seleksi Masuk Dua Universitas Unggulan di Indonesia, Kerjasama dengan Pemkab

ASMAT | Ratusan anak di  Kabupaten Asmat, Provinsi Papua  akan mengikuti ujian  seleksi pada dua universitas unggulan di Indonesia. Ujian seleksi...

Baca Selanjutnya »
Plt Sekda Asmat, Absalom Amiyaram memantau ujian sekolah di salah satu SD. (Foto: Fagi/Seputarpapua)

Plt. Sekda Asmat Pantau US Tingkat SD di Tiga Distrik

ASMAT | Plt. Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Asmat Absalom Amiyaram memantau pelaksanaan ujian sekolah  tingkat sekolah dasar (US SD) tahun ...

Baca Selanjutnya »
Page 1 of 19
1 2 3 19

Konten Promosi

Sudah ditampilkan semua