Bappeda Gelar Penyusunan Raperda RTRW Mimika 20 Tahun Kedepan

PERTEMUAN | Pertemuan penyusunan Ranperda RTRW Kabupaten Mimika tahun 2019-2039. (Foto: Anya Fatma/SP)
PERTEMUAN | Pertemuan penyusunan Ranperda RTRW Kabupaten Mimika tahun 2019-2039. (Foto: Anya Fatma/SP)

Ia mengatakan, perbatasan yang dilakukan ialah pemanfaatan ruang yang mana merupakan batas antara Kabupaten Mimika dengan kabupaten lain yang berbatasan langsung.

“Jadi ketika kita memanfaatkan, misalnya kita mau membuat sesuatu di tempat itu dengan tempat lain, kita bisa tau overlap (tumpang tindih) tidak, bermasalah tidak. Jadi itu kita harus sinkronisasi dan harmonisasi,” tutupnya.

 

Reporter: Anya Fatma
Editor: Batt

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Seputar Papua. Mari bergabung di Grup Telegram “Seputarpapua.com News”, caranya klik link https://t.me/seputarpapua , kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *