Rumah Kost di Jalan Koperapoka Timika Ludes Terbakar

KEBAKARAN | Kebakaran terjadi di salah satu rumah kos yang berada di jalur I Koperapoka. (Foto: Muji/SP)
KEBAKARAN | Kebakaran terjadi di salah satu rumah kos yang berada di jalur I Koperapoka. (Foto: Muji/SP)

TIMIKA | Sebuah rumah kos berlantai dua yang berada di jalur satu Koperapoka, Kota Timika, Papua, ludes terbakar, Kamis (9/4).

Berdasarkan data yang dihimpun dilapangan menerangkan musibah ini terjadi sekitar pukul 13.00 WIT.

Rumah kost milik Lamani merupakan bangunan semi permanen.

Api diduga berasal dari kamar atas yang terbuat dari papan kayu.

Akibat musibah ini, pemilik rumah dan warga bahu membahu memadamkan api dengan alat seadanya, dan menggunakan air daei selokan.

Api sempat menjalar ke arah rumah H. Rus yang tepatnya berada di samping rumah kos milik Lamani.

Akibat peristiwa ini, beberapa warga yang kebetulan rumahnya berdampingan, langsung memindahkan barang-barangnya.

Untuk menghindari kemacetan, aparat kepolisian Polres Mimika melakukan penutupan di simpang PIN seluler.

Hingga berita ini dipublis, empat unit mobil pemadam kebakaran masih melakukan pemadaman.

 

Reporter: Mujiono
Editor: Aditra

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Seputar Papua. Mari bergabung di Grup Telegram “Seputarpapua.com News”, caranya klik link https://t.me/seputarpapua , kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

JADWAL IMSAKIYAH KAB.MIMIKA
TANGGALIMSAKSUBUHZUHURASARMAGRIBISYA
28/03/202404:3104:4112:0115:1218:0319:11
29/03/202404:3004:4012:0115:1218:0219:11
30/03/202404:3004:4012:0015:1218:0219:10
31/03/202404:3004:4012:0015:1218:0219:10
01/04/202404:3004:4012:0015:1318:0119:10
02/04/202404:3004:4011:5915:1318:0119:09
03/04/202404:2904:3911:5915:1318:0019:09
04/04/202404:2904:3911:5915:1318:0019:08
05/04/202404:2904:3911:5915:1318:0019:08
06/04/202404:2904:3911:5815:1317:5919:08
07/04/202404:2904:3911:5815:1317:5919:07
08/04/202404:2804:3811:5815:1317:5819:07
09/04/202404:2804:3811:5715:1317:5819:07

KONTEN PROMOSI