ASMAT | Samara Jaya FC keluar sebagai juara pertama usai mengkandaskan Sagu Bola FC 8-1 dalam partai final Shalom Futsal Turnamen Cup 2022, Sabtu (18/6/2022).
Turnamen yang digelar di lapangan Rafi Futsal Sport Asmat selama 6 hari itu selalu menarik perhatian penonton hingga pada partai final.Â
Turnamen ini sendiri di ikuti 32 tim dengan memperebutkan piala bergilir serta uang pembinaan sebesar Rp20 juta.
Ketua panitia lomba Herman Toding mengatakan, turnamen ini di laksanakan dalam rangka HUT ke 5, Gereja Bethel Indonesia, Asmat.Â
Turmamen ini di juarai Samara Jaya FC, lalu di urutan ke dua Sagu Bola FC, Juara III Aeskulap FC, Serta Juara Empat Spartan FC.Â
“Turnamen ini juga untuk mencari bibit-bibit pemain Futsal,” ujarnya.Â
- Tag :
- Asmat,
- Samara Jaya FC,
- Turnamen Futsal
Tinggalkan Balasan
Anda Harus Login untuk berkomentar. Belum Punya Akun ? Daftar Gratis