TIMIKA, Seputarpapua.com | Bakal calon Bupati Mimika 2024-2029 Alexander Omaleng berperan aktif memberikan rasa aman di Kabupaten Mimika. Sebagai bagian dari visinya, ia memfasilitasi penyelesaian perselisian antar dua kelompok di Kampung Mimika Gunung atau Kampung Jayanti, Distrik Kuala Kencana, Selasa (10/9/2024).
Alexsander Omaleng mengambil pendekatan persuasif melalui adat istiadat setempat untuk meredam ketegangan.
Kehadirannya secara langsung membantu kedua kelompok yang bertikai mencapai kesepakatan damai dengan mengikuti proses penyelesaian adat.
Penyelesaian perselisihan melalui jalur adat ini diharapkan dapat memperkuat persatuan dan stabilitas keamanan di Mimika, serta menjadi contoh upaya mengatasi konflik lokal secara damai dan berkelanjutan. (Advertorial)
- Tag :
- AIYE,
- Alex di Kampung Jayanti,
- Alex Omaleng
Tinggalkan Balasan
Anda Harus Login untuk berkomentar. Belum Punya Akun ? Daftar Gratis