Kabid Humas Polda Papua, Kombes Pol Ahmad Musthofa Kamal mengatakan, pasca kejadian, aparat gabungan TNI-Polri terus meningkatkan patroli di sekitar TKP dan di Kota Sugapa.
“Korban mengalami luka tembak di bawah hidung kiri tembus rahang leher tembus bahu kanan. Saat ini korban dalam keadaan sadar dan telah mendapat perawatan di Puskesmas Bilogai, direncakan pada hari Selasa tanggal 9 Februari 2021 korban akan dievakuasi ke Kabupaten Mimika,” kata Kamal.
Reporter: Saldi
Editor: Misba
- Tag :
- Intan Jaya,
- KKB,
- KKSB,
- Sugapa,
- Warga Sipil Ditembak
Tinggalkan Balasan
Anda Harus Login untuk berkomentar. Belum Punya Akun ? Daftar Gratis