Disdukcapil Mudahkan Warga Distrik Wania Urus Surat Kependudukan

Pelayanan di Kantor Dukcapil Mimika. (Foto: Kristin Rejang/Seputarpapua)
Pelayanan di Kantor Dukcapil Mimika. (Foto: Kristin Rejang/Seputarpapua)

Yang artinya masyarakat memang terbantu karena lebih dekat.

Sementara itu, dua Distrik lainnya yakni Iwaka dan Kwamki Narama yang sudah direncanakan akan ada program Paten juga, Slamet mengatakan semua masih dalam proses dan menunggu DPA dan akan terus berproses sampai alatnya lengkap.

“Nanti mudah-mudahan target kami di Iwaka, nanti satunya apakah kita taru di Kwamki Narama, nanti kami akan pertimbangkan karena di Iwaka ini agak jauh sehingga nanti kita bisa tempatkan di situ,” katanya.

Ia juga menghimbau agar warga bisa selalu melaporkan jika pindah domisili, pindah kelurahan, melaporkan kelahiran, kematian, sehingga data semakin tertib dan akurat.

Sementara itu, operator dari pihak Dukcapil berkolaborasi dengan pihak Distrik dalam bekerja melayani masyarakat terkait kepengurusan dokumen kependudukan.

“Mudah-mudahan kedepannya pihak Distrik juga bisa benar – benar mandiri,” tuturnya.

 

Reporter: Kristin Rejang
Editor: Misba

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Seputar Papua. Mari bergabung di Grup Telegram “Seputarpapua.com News”, caranya klik link https://t.me/seputarpapua , kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Tinggalkan Balasan