Polda Papua Bantah Ada Tahanan Terjangkit Covid-19

Pelanggar Lalulintas Operasi Matoa  di Papua Meningkat, Kecelakaan Menurun
Kabid Humas Polda Papua, Kombes Pol A.M Kamal. (Foto: Dok/SP)

Berkaitan dengan hal ini, Kamal meminta kepada pihak terkait agar melakukan klarifikasi jika mendapatkan informasi sepihak yang bisa membuat gaduh ditengah pandemik Corona.

Kepada seluruh media agar melakukan klarifikasi kepada petugas yang berwenang sebelum menerbitkan berita di medianya masing-masing, agar tidak terjadi kegaduhan di tengan-tengah masyarakat, ujarnya berharap.

“Kami juga mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk tidak mudah terprovokasi dengan berita-berita yang belum jelas kebenarannya, masyarakat harus bijak dalam menggunakan media sosial,” imbuhnya.

 
Sumber: Antara
Editor: Batt

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Seputar Papua. Mari bergabung di Grup Telegram “Seputarpapua.com News”, caranya klik link https://t.me/seputarpapua , kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *